Kualitas dan Kondisi Sperma yang Sehat


tmknajidyahoo.blogspot.com - Sperma yang berwarna putih atau keabu-abuan seperti awan merupakan Warna sperma yang sehat. Satu studi pada tahun 2014, yang diterbitkan di Fertility and Sterility, mengungkapkan bahwa pria yang kesehatannya secara keseluruhan mendapat nilai terendah lebih cenderung mempunyai kadar sperma dan kualitas sperma yang lebih rendah.

Seorang pria terus membuat sperma sampai lanjut usia dan bisa tetap subur asalkan produksi sperma oleh testis berlanjut. Tetapi, berlebihan minum alkohol dan merokok dapat merusak produksi sperma, menyebabkan pria menjadi kurang subur.

Penyakit Obesitas (kelebihan berat badan) juga bisa menyebabkan masalah pada sperma karena pria yang gemuk menghasilkan lebih banyak estrogen dari lemak, dan menghambat produksi sperma. Penggunaan steroid sebagai bagian dari rencana olahraga yang berlebihan juga dapat menghasilkan aktivitas sperma.

Sekian sedikit penjelasan mengenai kualitas dan kondisi sprma yang sehat ini, semoga bermanfaat.
   

Kualitas dan Kondisi Sperma yang Sehat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fani Sari Lustiany

0 comments:

Post a Comment